PONOROGO – Kelompok Informasi
Masyarakat (KIM) Pariwara Desa Kalimalang memperkenalkan Produk yang ada
didesanya di acara pekan KIM Jawa Timur yang Ke-IX yang dilaksanakan di
Kabupaten Pasuruan pada 12-16 September 2017.
Ketua KIM Pariwara Septiana D.R.M menjelaskan dalam pekan KIM Jatim ini KIM Pariwara tidak menjual produknya namun memperkenalkan produk unggulan yang ada didesa supaya industri Roti yang ada didesa tersebut bisa dikenal secara luas tidak hanya didesanya saja.
Ketua KIM Pariwara Septiana D.R.M menjelaskan dalam pekan KIM Jatim ini KIM Pariwara tidak menjual produknya namun memperkenalkan produk unggulan yang ada didesa supaya industri Roti yang ada didesa tersebut bisa dikenal secara luas tidak hanya didesanya saja.
“kami dari KIM Pariwara berharap
Industri Roti di Desa Kalimalang bisa dikenal secara luas, dan berharap setelah
pekan KIM ini penjulan roti didesa kami bisa meningkatkan nilai ekonomi di Desa
Kalimalang”. ucap Septiana
Mengingat Tugas KIM sebagai media
julnalis warga dan penjenbatan informasi yang ada didesa maka peran KIM salah
satunya mengangkat potensi yang ada di Desa Kalimalang. @kimpariwara
Sukses kalimalang........
BalasHapusSaya sebagai warga indonesia walaupun bukan dari desa kalimalang, saya ikut senang dgn majunya desa kalimalang..... Good lack kalimalang
BalasHapusPosting Komentar